Selasa, 31 Oktober 2017

MTs Muallimin Laksanakan Penandatanganan Pakta Integritas

 Guru meingikrarkan serta menandatangani Pakta Integritas. Acara tersebut disaksikan langsung oleh Kepala Madrasah (Kamad) Hamrullah, S.Pd.I dan Wakil Kepala Madrasah (Wakamad) Bagian Kurikulum Rosehan Fahrin, S.Ag, Sabtu (14/10/2017).


Tidak ada komentar:

Posting Komentar